0
what it is Driver? driver itu yang menghubungkan hardware dengan sistem operasi, untuk menjalankannya harus ada driver yang di instal, misal driver sound, harus ada driver sound yang diinstal. Biasanya permasalahan ini timbul ketika baru menginstal ulang, ketika baru menginstal ulang biasanya driver belum terinstal, untuk itu harus menginstal driver terlebih dahulu agar bisa digunakan. Kalau laptop/komputer baru driver disertakan dalam CD penjualan, maka mudah saja tinggal instal. Jika komputer yang baru aja di instal tidak ada drivernya maka kita harus mencari dahulu driver yang cocok buat komputer yang sedang dipakai. Sebenarnya mudah saja dengan mendownload driver pack maka akan selesai dan semua driver otomatis langsung diinstal, tapi kelemahannya software driver pack mempunyai ukuran file yang lumayan besar 2GB,maka akan memberatkan komputer untuk itu saya akan memberikan bagaimana cara mencari driver yang kompatible dengan hardware komputer yang sedang digunakan. Ikuti cara berikut:
1. Control panel-System and Security - System -Device Manager
lalu kelihatan driver mana saja yang belum diinstal, maka akan kelihatan ada tanda seru. Lalu klik properties- details, copy value driver dengan cara CTRL+C.

mencari driver komputer dengan mudah
cari driver laptop dengan mudah
2. Lalu buka devid.info, setelah terbuka paste copy an tadi lalu search. Jika ketemu, download driver tersebut. Setelah ketemu extract file download tadi dan taruh ke document.
tampilan situs pencari driver

3. Cara instal driver dengan cara, pilih update driver software, browse my computer for driver software, lalu arahkahkan ke my document tempat extract file download tadi.

cara instal driver komputer
cari driver komputer dan laptop

Setelah berhasil maka tanda serunya maka akan hilang. Cukup mudah bukan cara mencari driver komputer atau laptop. Semoga bermanfaat  :)

Post a Comment

Pages

 
Top

Powered by themekiller.com